BANYUWANGI – Pemilihan dan penetapan ketua FORBI periode 2024 – 2029 memilih calon masa depan Banyuwangi,
Pemilihan dan penetapan bertempat di Jl. Raya Jember-Banyuwangi No.55, Jalen I, Setail, Kecamatan. Genteng, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, (3/3/2024)
Suatu kehormatan turut hadir pak Yuwono, Bapak Ipung, Ahmad lutfianto, Luluk Widiya Ningrum, Jaelani Saputra, Mura’i Ahmad SE. SH. MH., Didik Basuki, dan dihadiri oleh semua pengurus FORBI seluruh Banyuwangi,
Ketua terpilih bapak Mura’i Ahmad SE. SH, MH., menyampaikan, “Forbi kan bukan organisasi baru yang sebelumnya dinahkodai oleh bapak Agus Tarmidi disini kan VISI MISI nya sudah ada, jadi disini kita hanya meneruskan, beliau kan orang hebat, semua orang juga sudah tau perjuangannya, diorganisasi dan kelembagaannya sudah membuming, kita hanya melanjutkan, “yang baik kita tingkatkan, yang belum baik kita perbaiki,”tuturnya,
Dan untuk kedepannya kita tata ulang, reskedul kemudian progam serta arah kebijakan organisasi ini, kita bangun bareng-bareng, dengan seiring berjalannya waktu disesuaikan dengan situasi kondisi Alam yang ada, kondisi pemerintahan serta kebijakan-kebijakan publik yang baru kita Ikuti,” tambahnya,
(Red)